Spesifikasi Mesin Segel Kontinu (isi Udara)
Mesin segel kontinu ini dapat menyegel plastik pembungkus makanan dan sekaligus mengisi udara ke dalam plastik (digembungkan). Cara pemakaiannya sangat gampang yaitu kemasan cukup diletakkan di conveyor (ban berjalan) dan kemasan akan tersegel dan gembung secara otomatis.
SPESIFIKASI:
Voltase/Frekuensi: 220 Volt/ 50 Hz
Daya: 750 Watt
Kecepatan segel: 0 - 12 meter/menit
Lebar segel: 6 - 12 mm
Temperatur: 0 - 300 oC
Printing: Embossing
Daya tampung conveyor: 3 kg
Berat: 39 kg
Dimensi: 106 x 64 x 970 cm